61. Dari sahabat Abu Hurairah rodhiyallaahu anhu, dari Rasulullah shallallahu alaihi wa salam, bahwa Beliau telah bersabda:
Demi zat yang jiwa Muhammad berada di tangan-Nya, Tidaklah mendengarkan (risalah) ku seorangpun dari umat ini, baik dari orang Yahudi maupun Nasrani, kemudian dia mati dan tidak beriman dengan risalah yang kubawa, melainkan dia termasuk golongan neraka.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar